Peringatan Hari Besar Di Bulan Oktober

Peringatan Hari Besar Di Bulan Oktober
Tidak terasa sekarang sudah menginjak bulan oktober 2012, dengan cepatnya waktu berjalan kadang kita lupa dengan kejadian-kejadian penting yang terjadi pada bulan oktober tahun yang lalu, berbagai peristiwa penting yang terjadi merupakan awal lahirnya sejarah yang patut kita lestarikan dan di kenang, mungkin kita hanya tahu Hari Kesaktian Pancasila dan Hari Sumpah Pemuda, ternyata banyak sekali peringatan penting yang terjadi pada bulan oktober, peringatan hari apa saja pada bulan oktober? berikut Peringatan Hari Besar di Bulan Oktober.


1 Oktober : Hari Kesaktian Pancasila
2 Oktober : Hari Batik
Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 33 Tahun 2009 menetapkan tanggal 2 Oktober sebagai Hari Batik Nasional. Hal ini berdasarkan penetapan UNESCO dalam sidang ke-4 Komite Antar Pemerintah ( Fourth Session of The Intergovernmental Committee ) tentang Warisan Budaya Tak Benda di Abu Dhabi tanggal 2 Oktober 2009. Batik Indonesia diakui sebagai Budaya Tak Benda Warisan Manusia ( Representatif List of Intangible Cultural Heritage of Humanity).

2 Oktober : Susu Nasional
3 Oktober : Hari Arsitektur Dunia-World Architecture Day UIA
5 Oktober : Hari Tentara Nasional Indonesia (TNI)
8 Oktober : Hari Tata Ruang Nasional
9 Oktober : Hari Surat Menyurat Internasional
10 Oktober: Hari Kesehatan Jiwa
15 Oktober : Hari Hak Asasi Binatang
16 Oktober : Hari Parlemen Indonesia
16 Oktober : Hari Pangan Sedunia
24 Oktober : Hari Dokter Nasional
24 Oktober : Hari Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB)
27 Oktober : Hari Penerbangan Nasional
27 Oktober : Hari Listrik Nasional
27 Oktober : Hari Blogger Nasional
28 Oktober : Hari Sumpah Pemuda
29 Oktober : Hari Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI)
30 Oktober : Hari Keuangan